• SMAN 1 KAUMAN
  • TERWUJUDNYA INSAN YANG BERAKHLAQ MULIA BERPRESTASI DAN BERBUDAYA

Purnawiyata Angkata XVII Tahun Pelajaran 2022/2023 SMAN 1 Kauman Ponorogo

Kauman, 9 Mei 2023
 
Purnawiyata Angkata XVII Tahun Pelajaran 2022/2023 SMAN 1 Kauman digelar Selasa, 9 Mei 2023. Acara berjalan khidmad dan dihadiri orang tua/wali murid.
Setelah masa Pandemi Covid 19 acara Purnawiyata yang berjalan singkat karena masih ada pembatasan pada 2021 dan 2022 lalu, kegiatan kali ini berlangsung meriah.
Dalam sambutan Kepala Sekolah yang diwakili oleh Waka Kurikulum, Drs. Sunoto M.M.Pd. menyampaikan bahwa cita-cita mewujudkan masa depan yang sukses tdk berhenti sampai di sini. Tetapi inilah masa belajar hidup yang sesungguhnya.
Dalam sambutannya Sunoto juga menyampaikan bahwa bagi lulusan yang ingin melanjutkan kuliah pada jurusan pendidikan maka harus menempuh Profesi Pendidika Guru(PPG). Untuk mengikuti PPG pemerintah sudah menyiapkan beasiswa bagi mahasiswa.
Dalam kesempatan ini juga menjadi moment pemberian penghargaan bagi siswa Berprestasi Tahun Pelajaran 2022/2023. Penghargaan SiswaBerprestasi diberikan keada Diah Ayu Puspitasari dari kelas XII MIPA 2 yang telah banyak memboyong prestasi atas nama SMAN 1 Kauman, baik di tingkat kabupaten, karesidenan, provinsi, dan nasional.
Selamat dan sukses untuk para Wisudawan.

Komentari Tulisan Ini
Tulisan Lainnya
PENGUMUMAN KELULUSAN SMAN 1 KAUMAN PONOROGO TP. 2023-2024

Dengan rasa bangga dan sukacita, kami mengumumkan hasil kelulusan untuk tahun ajaran 2023/2024 di SMAN 1 Kauman Ponorogo. Proses pendidikan dan pembelajaran telah mencapai puncaknya, da

05/05/2024 22:51 - Oleh smaka - Dilihat 328 kali
SISWA SMAKA PONOROGO NONTON BARENG (NOBAR) WEBINAR MAKIN CAKAP DIGITAL 2023

Pada Selasa, 23 Mei 2023 bertempat di Aula SMA Negeri 1 Kauman Ponorogo berlangsung kegiatan Nonton Bareng (nobar) Webinar Makin Cakap Digital 2023. Webinar yang bertemakan “Etika

15/01/2023 21:23 - Oleh smaka - Dilihat 290 kali
Juara Harapan Event Lomba FLS2N Kab Ponorogo 2023

Sukses kepada ananda YUNITA DWI AMBARSARI  yang telah berhasil meraih juara harapan 3 baca puisi, semoga tahun depan bisa ditingkatkan yaa nak!

15/01/2023 21:23 - Oleh smaka - Dilihat 320 kali
Juara 2 Lomba Monolog Berhasil diraih Oleh Siswi SMAN 1 Kauman Ponorogo

Sukses kali ini diterima oleh siswi kami yang bernama WANDA PUTRI MEILANI DALAM LOMBA Monolog yang diselenggarakan oleh Dinas Pendidikan Ponorogo  dalam rangka FLS2N tahun 202

15/01/2023 21:23 - Oleh smaka - Dilihat 360 kali
Luar Biasa Juara 2 Lomba Video Jurnalistik Hari Pers Nasional(HPN)2023 Di Raih Siswi SMAKA Ponorogo

Diah Ayu Puspitasari, siswa SMAN 1 Kauman Ponorogo berhasil menyabet juara 2 Lomba Video Jurnalistik Hari Pers Nasional(HPN)2023 yang diselenggarakan oleh Persatuan Wartawan Indonesia

15/01/2023 21:23 - Oleh smaka - Dilihat 269 kali